Cornflakes cookies merupakan salah satu kue yang unik dan tidak banyak dijumpai di pasaran. Kue ini merupakan gabungan dari lembutnya cookies dan gurihnya cornflakes. Tekstur yang terbentuk dari dua karakteristik ini menghasilkan kue yang gurih, renyah, tidak terlalu manis, dan lumer dimulut. Cornflakes cookies merupakan salah satu jenis kue yang paling digemari oleh pelanggan Wen's cookies, karena cocok untuk disajikan dalam segala kesempatan baik acara keluarga maupun sebagai hantaran hari raya.
Price : Rp.50.000,- / toples